Sertifikasi arsitek


Artikel

LSP SARSI TUK IAI KALSEL DAN IAI KALSEL menyelenggarakan  kegiatan sertifikasi tenaga kerja konstruksi kualifikasi ahli jabatan kerja arsitek. Kegiatan ini didukung oleh bidang bina konstruksi dpupr prov kalsel dalam rangka peningkatan kompetensi dan pemenuhan persyaratan profesional bagi arsitek. kegiatan dilaksanakan hari ini pada tanggal 10 november 2025 bertempat di aula DPUPR KALSEL PROV KALSEL.